Pengobatan Pasien Kista Terpenuhi, Nurjannah : Berkat JKN
MAKASSAR, - Program Jaminan Kesehatan Nasional (JKN) BPJS Kesehatan berfokus untuk memberikan pelayanan terbaik yang dibutuhkan oleh pesertanya. Nurjannah (25) merupakan peserta JKN kategori Penerima Bantuan Iuran Anggaran Pendapatan Belanja Negara (PBI APBN) pada kelas III, dan merupakan seorang